Struktur Logika If Else Dalam PHP
Fungsi logika If adalah fungsi yang digunakan untuk mengerjakan proses yang berhubungan dengan kondisi. Dalam struktur logika If ini terdapat 2 jenis, If Tunggal & If Majemuk. Berikut ini saya akan jelaskan tentang Logika If Tunggal & Logika If Majemuk.Logika If Tunggal
Logika If Tunggal adalah struktur logika yang hanya memilki satu kondisi yang harus dipilih. Contoh dari Struktur Logika If Tunggal bisa anda lihat dibawah ini.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
| <?php$x = 10;$y = 5;If ($x > $y) { //Ini adalah Ekspresi echo “X Lebih Besar Dari Y”; //Pernyataan 1} Else { echo “X Lebih Kecil Dari Y”; //Pernyataan 2}?> |
Logika If Majemuk
Logika If Majemuk terdapat lebih dari satu kondisi yang menuju pada keputusan yang akan diambil. Supaya lebih jelas, anda bisa perhatikan Struktur Logika If Majemuk dibawah ini.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
| <?php$x = 10;$y = 10;If ($x > $y) { //Ekspresi Pertama echo “X Lebih Besar Dari Y”; //Pernyataan Pertama} elseif ($x == $y) { //Ekspresi Kedua echo “X Sama Dengan Y”; //Pernyataan Kedua} else { echo “X Lebih Besar Dari Y”; //Pernyataan Ketiga}?> |

Tidak ada komentar:
Posting Komentar